Selasa, 01 Desember 2009

MENDAUR ULANG BARANG BEKAS

Kali ini terjadi dikota BEKAsi juga,tepatnya di daerah perumahan pekayon Jaya.perumahan sekitar menjadi percontohan tempat untuk pembelajaran dan pengembangan bagi siswa SMA dan SMP maupun bagi Umum.pada waktu itu pemerintah kota bekasi mengadakan program Lingkungan hidup.tidak hanya itu selain Lingkungan Hidup juga kita di ajarkan bagaimana memanfaatkan barang - barang bekas menjadi barang berguna.awalnya sebelum menuju tempat percontohan bagi peserta mengikuti seminar atau teknical meeting yang bertempat di ISLAMIC CENTRE kota bekasi.dengan tujuan agar kita semua Lebih paham dan jelas maksud dari acara tersebut.


setelah hari ketiga kami semua menuju tempat percontohan.tenyata warga sekitar sangat antusias mengadakan hal tersebut.buktinya setiap rumah pada halamannya terdapat berbagai jeis pohon atau tanaman hias dan juga apotek hidup.selain itu itu juga kita melihat bagaimana cara mendaur ulang,seperti mendaur Lumpur dari limbah menjadi batako bangunan,mendaur plastik deterjen menjadu tas cantik dan banyak lagi.

Dari itu semua kita dapat pengalaman yang sangat berarti untuk bagaimana menyayangi Lingkungan kita agar tetap indah,asri dan alami.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar